Rajaklana Resto: Restoran Keluarga di Puncak Bukit

Hari ini aku akan mengunjungi resto yang menyajikan pesona alam estetik. Yap! Rajaklana Resto. Tempat ini mungkin tidak terlalu asing bagi orang-orang yang hobi mengunjungi tempat-tempat estetik, karena ketika aku datang ke tempat tersebut, resto ini cukup ramai dipenuhi dari…

Selopamioro Adventure Park, Bantul, Yogyakarta

Hello guys, kembali lagi bersama saya Jennie tapi bukan Jennie blackpink. Lagi-lagi kabupaten bantul tidak pernah mengecewakan yahh…. karena memiliki destinasi wisata yang sangat banyak, indah dan sangat rekomendasi untuk dikunjungi. Dari sekian banyak objek wisata saya sampai bingung mau…

Keindahan Seribu Batu Songgo Langit, Mangunan, Yogyakarta

Masih bingung liburan mau ke mana? Mending kita ke Seribu Batu Songgoh Langit yang terletak di Jl. Hutan Pinus Nganjir, Sukorame, Mangunan, Dlingo, Bantul, Yogyakarta. Kawasan Mangunan, Bantul memiliki banyak sekali destinasi wisata yang indah dan menarik seperti wisata hutan…

hutan-pinus-mangunan-1

Suasana Damai Hutan Pinus Mangunan, Dlingo, Yogyakarta

Hallo gengs kali ini aku mau membahas tentang wisata di Kabupaten Bantul, Yogyakarta khususnya di Kecamatan Dlingo. Kecamatan Dlingo ini jaraknya tidak begitu jauh dari Kecamatan Imogiri, yang mana Kecamatan Imogiri sering kita kenal sebagai tempat makam raja-raja dari zaman…